#piere-emerick-aubameyang
Senin , 29 Aug 2022, 20:24 WIB
Aubameyang Ditodongkan Pistol dan Dipukuli
Pierre-Emerick Aubameyang (Twitter/@CBSSportsGolazo) KARTUMERAH -- Pencuri bertopeng merampok rumah Pierre-Emerick Aubameyang dan menyerangnya dengan todongan senjata. Striker Barcelona itu dikabarkan dalam kondisi baik-baik saja secara fisik Pencuri bertopeng masuk ke rumah...
Ahad , 28 Aug 2022, 22:12 WIB
Pakar: Aubameyang Lebih Mungkin ke Chelsea Ketimbang MU
REPUBLIKA.CO.ID, LONDON -- Pierre-Emerick Aubameyang dikabarkan lebih memilih untuk bergabung dengan Chelsea daripada Manchester United (MU) ditengah rumor yang mengaitkannya segera angkat koper dari Barcelona musim panas ini. Aubameyang bergabung dengan Barca pada bursa transfer Januari 2022 kemarin, tetapi kehadiran Robert Lewandowski membuat reputasinya menjadi pilihan nomor satu sebagai ujung tombak tim mulai menyusut. Meski mencetak 13 gol dalam 23 penampilan...