#pimpinan-ma-ditraktir-pengacara
Rabu , 08 May 2024, 15:48 WIB
KY Bakal Tindak Lanjuti Laporan Ada Pimpinan MA Ditraktir Makan Pengacara
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Anggota Komisi Yudisial (KY) sekaligus juru bicara KY Mukti Fajar Nur Dewata mengatakan bahwa pihaknya telah menindaklanjuti laporan mengenai persoalan pimpinan Mahkamah Agung (MA) yang diduga ditraktir...
Rabu , 01 May 2024, 14:26 WIB
Sejumlah Pimpinan Diduga Ditraktir Pengacara, Ini Respons Mahkamah Agung
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Mahkamah Agung (MA) buka suara mengenai sejumlah pimpinan MA dilaporkan ke Komisi Yudisial (KY) menyangkut dugaan pelanggaran etik dan profesi hakim. Mereka dilaporkan atas dugaan "ditraktir" makan malam oleh pengacara di sebuah rumah makan di Surabaya, Jawa Timur. Juru Bicara sekaligus Wakil Ketua MA bidang Non Yudisial Suharto merasa belum mengetahui secara pasti mengenai kabar tersebut. Suharto menekankan...