#pmk-sumbar
Jumat , 27 May 2022, 23:40 WIB
Cegah PMK Meluas, Padang Minta Pengiriman Sapi ke Mentawai DisetopĀ
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Balai Karantina Pertanian Padang meminta pengiriman sapi ke Mentawai dihentikan sementara untuk mencegah penyebaran penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan. "Saat ini kondisi Sumbar berstatus merah dan satu-satunya...
Jumat , 20 May 2022, 22:22 WIB
Padang Panjang Waspadai Kasus PMK
IHRAM.CO.ID,PADANG PANJANG- Kepala Dinas Pangan dan Pertanian (DPP) Kota Padang Panjang, Ade Nefrita Anas, mengatakan hingga saat ini belum ada satupun laporan terkait penyakit mulut dan kuku (PMK) pada hewan ternak di Padang Panjang. Pihaknya mewaspadai penyakit ini karena beberapa daerah di Sumatera Barat sudah ada laporan kasus, sehingga beberapa pasar ternak telah dilakukan penutupan. "Kami telah melakukan beberapa upaya guna...
Jumat , 20 May 2022, 19:04 WIB
355 Ekor Ternak di Sumbar Terkena PMK
REPUBLIKA.CO.ID, PADANG -- Dinas Peternakan dan Kesehatan Hewan (Disnakeswan)...
Senin , 16 May 2022, 19:56 WIB
Ada Penyakit Mirip PMK di Tanah Datar, Bupati Minta Waspada
REPUBLIKA.CO.ID, BATUSANGKAR -- Bupati Tanah Datar, Eka Putra, mengatakan...