#po-bus-pelangi
Kamis , 17 Sep 2020, 16:54 WIB
Penyelundupan Narkotika, Ulama: Masyarakat Harus Waspada
REPUBLIKA.CO.ID, TASIKMALAYA -- Tokoh ulama di Tasikmalaya ikut mengomentari penggagalan penyelundupan belasan kilogram narkotika jenis sabu-sabu yang berhasil digagalkan aparat gabungan di Kecamatan Rajapolah, Kabupaten Tasikmalaya, pada Rabu (16/9). Tokoh...
Kamis , 17 Sep 2020, 14:05 WIB
Tim Gabungan Sergap Bus Pembawa 13 Kg Sabu
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Aksi kejar-kejaran antara Bus PO Pelangi Nopol BL 7308 AK yang membawa 13 kilogram sabu dengan mobil petugas Badan Narkotika Nasional Kota (BNNK) Tasikmalaya terjadi di Jl Raya Rajapolah, Tasikmalaya, Rabu (17/9) sekitar pukul 17.00 WIB. Aksi tersebut berakhir setelah mobil yang ditumpangi petugas BNN menyalip, memepet, hingga akhirnya menghadang laju bus tak jauh dari Mapolsek Rajapolah. Saat bersamaan...