Potongan video seorang polisi membanting seorang mahasiswa dalam aksi demonstrasi di Tangerang.

Aksi Polisi 'Smackdown' Mahasiswa Disebut Tindakan Kriminal

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebuah video yang memperlihatkan oknum kepolisian membanting seorang mahasiswa di tengah kericuhan di depan Kantor Bupati Tangerang pada Peringatan HUT Kabupaten Tangerang ke-389 viral di dunia maya, Rabu (13/10). Direktur Eksekutif Amnesty International, Usman Hamid mengatakan, aksi oknum polisi tersebut adalah tindakan yang brutal dan tidak boleh dilakukan petugas polisi.“Tindakan itu jelas merupakan tindakan kriminal karena...