#polisi-di-sukabumi
Jumat , 20 Oct 2023, 04:17 WIB
Satgas Preventif Operasi Mantap Brata di Sukabumi Gencarkan Patroli Dialogis
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI--Upaya menjaga kondusifitas menjelang pemilu 2024 terus dilakukan di Kota Sukabumi. Misalnya dilakukan Satuan Tugas (Satgas) Preventif OMB (Operasi Mantap Brata-red) Lodaya Polres Sukabumi Kota yang melakukan patroli ke...
Senin , 30 Oct 2017, 05:15 WIB
Polisi di Kota Sukabumi Imbau Warga tak Buat Petasan
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI -- Jajaran Polres Sukabumi Kota tak mau kecolongan seperti kejadian di Kosambi Tangerang. Mereka menggiatkan sosialisasi mengenai kewaspadaan terjadinya ledakan dalam membuat petasan kepada masyarakat. Langkah ini utamanya ditujukan mengingat daerah ini kerap menjadi langganan pembuatan petasan. "Setiap tahun di Kampung Lembur Huma, Kecamatan Kebonpedes memang ada pembuatan petasan,"ujar Kabag Ops Polres Sukabumi Kota Kompol Sulaeman Salim...