#polisi-gagalkan-tawuran
Selasa , 04 Feb 2025, 18:30 WIB
Polisi Gagalkan Tawuran di Indramayu, Amankan Enam Remaja Pembawa Sajam
REPUBLIKA.CO.ID, INDRAMAYU -- Aksi tawuran yang direncanakan dua kelompok remaja di Desa Juntikedokan, Kecamatan Juntinyuat, Kabupaten Indramayu, berhasil digagalkan polisi. Dalam patroli yang dilakukan Selasa (4/2/2025) dini hari, Polsek Juntinyuat...
Ahad , 18 Feb 2024, 16:15 WIB
Gagalkan Tawuran, Polisi di Cirebon Amankan 9 Pemuda Bersenjata Tajam
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon berhasil menggagalkan tawuran di Kecamatan Talun, Kabupaten Cirebon, pada Ahad (18/2/2024) sekitar pukul 04.30 WIB. Polisi pun mengamankan sembilan pemuda yang diduga hendak tawuran, dan kedapatan membawa senjata tajam (sajam). Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Sumarni, mengatakan, para pemuda tersebut berinisial MK (18), IF (15), WH (17), MA (17), dan RM (17)...