#polisi-tangkap-pendemo
Rabu , 28 Aug 2024, 14:32 WIB
Polisi Bebaskan 23 Pelajar dan 9 Mahasiswa yang Demo di Depan Balkot Semarang
REPUBLIKA.CO.ID, SEMARANG -- Polrestabes Semarang membebaskan 33 orang yang sempat ditangkap ketika berdemonstrasi di depan gedung Balai Kota dan DPRD Kota Semarang, Selasa (27/8/2024). Mayoritas dari mereka yang ditangkap...
Kamis , 08 Oct 2020, 19:37 WIB
Polda Metro Tangkap Hampir 1.000 Orang dengan Tuduhan Anarko
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Polda Metro Jaya menangkap hampir seribu orang yang dituduh terlibat dalam bentrokan dengan petugas kepolisian dan perusakan sejumlah fasilitas umum di Jakarta. Kepala Bidang Humas Polda Metro Jaya, Kombes Pol Yusri Yunus menyebut orang yang ditangkap tersebut merupakan kelompok Anarko yang mencoba memancing keributan. "Sudah hampir seribu yang kita amankan, itu adalah Anarko-anarko, perusuh itu," kata Yusri saat dikonfirmasi, Kamis (8/10). Yusri juga menegaskan bahwa...
Kamis , 26 Feb 2015, 13:20 WIB
Demo Berakhir Ricuh, Empat Orang Diamankan Polisi
REPUBLIKA.CO.ID, PAMEKASAN -- Aparat Polres Pamekasan, Madura, Jawa Timur,...