Advertisement
#polisi-terduga-teroris-kontak-tembak
Senin , 03 Mar 2014, 15:31 WIB
Polisi dan Kelompok Sipil Bersenjata Terlibat Kontak Tembak di Poso
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Kepolisian dan kelompok sipil bersenjata yang diduga teroris terlibat kontak tembak di Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, Senin, sekitar pukul 13.00 WITA.Hingga pukul 16.00 WITA, baku tembak masih terus terjadi...