Advertisement
#polres-aceh-jaya
Rabu , 17 Feb 2021, 01:41 WIB
Polisi Tangkap Warga Pembuat Senjata Rakitan di Aceh
REPUBLIKA.CO.ID, BANDA ACEH -- Tim Reserse Kriminal (Reskrim) Polres Kabupaten Aceh Jaya mengamankan seorang tersangka yang diduga pembuat senjata rakitan di Desa Panton Makmur, Kecamatan Krueng Sabee, kabupaten setempat. Kapolres...