#polres-kolaka
Selasa , 20 Jun 2023, 15:42 WIB
Cara Polisi Bersiap Diri Mencegah Kenakalan Remaja
REPUBLIKA.CO.ID, KOLAKA -- Kepolisian Resor (Polres) Kolaka, Kepolisian Daerah (Polda) Sulawesi Tenggara (Sultra) melatih personel-nya untuk menangani kasus kenakalan remaja, pelecehan seksual kepada anak, serta kekerasan terhadap perempuan dan...
Rabu , 26 Aug 2020, 20:57 WIB
Bea Cukai Kendari Gagalkan Peredaran Tembakau Gorilla
REPUBLIKA.CO.ID, KENDARI -- Tim narkotika Bea Cukai Kendari dan Satuan Narkoba Polres Kolaka gagalkan peredaran narkotika di wilayah Sulawesi Tenggara pada tanggal 20 dan 22 Agustus 2020. Hal ini diungkapkan Kepala Kantor Bea Cukai Kendari, Denny Benhard Parulian pada Rabu (26/08). Ia pun menjelaskan kronologi penggagalan peredaran narkotika pertama, yaitu yang terjadi pada tanggal 20 Agustus 2020. “Informasi berawal dari hasil...
Senin , 02 Dec 2013, 12:07 WIB
Polisi Kolaka Tangkap 14 Imigran Gelap
REPUBLIKA.CO.ID,KOLAKA--Kepolisian Resor Kolaka, Sulawesi Tenggara, kembali mengamankan 14 imigran...