Tahun 2023 dilaporkan akan menjadi tahun terburuk bagi pasar ponsel global../ilustrasi

Jualan Ponsel Kurang Cuan Tahun 2023, Ini Pemicunya

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA – Tahun 2023 dilaporkan akan menjadi tahun terburuk bagi pasar ponsel global. Menurut angka awal Counterpoint Research, pengiriman tahun 2023 diperkirakan akan turun 6 persen year on year menjadi 1,15 miliar perangkat, terendah dalam satu dekade. Asia diperkirakan akan menjadi salah satu rintangan utama bagi pertumbuhan positif, karena angin sakal menghentikan perputaran ekonomi yang diantisipasi China awal tahun ini....