Penjabat Gubernur Jakarta Teguh Setyabudi bersama Gubernur Terpilih Jakarta Pramono Anung Wibowo saat konferensi pers di Balai Kota Jakarta, Selasa (4/2/2025).

Enggan Bentuk TGUPP, Pramono Hanya Bawa Tujuh Staf Khusus

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Gubernur Terpilih Jakarta Pramono Anung Wibowo menyatakan tidak akan membentuk Tim Gubernur untuk Percepatan Pembangunan (TGUPP) saat memimpin Jakarta. Namun, ia tetap akan membawa sejumlah staf ahli untuk membantu tugasnya. Pramono mengatakan, pihaknya akan mengikuti aturan yang tertuang dalam Undang-Undang (UU) Nomor 2 Tahun 2024 tentang Daerah Khusus Jakarta (DKJ) saat menjabat menjadi Gubernur Jakarta. Menurut dia, dalam...

Paslon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo-Rano Karno mengambil nomor urut di Gedung KPU DKI, Jakarta Pusat, Senin (23/9/2024).

Pramono Ingatkan KPU Jadi Wasit yang Adil pada Pilgub Jakarta

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA -- Calon gubernur (cagub) DKI Jakarta Pramono Anung Wibowo mengingatkan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi DKI Jakarta dapat menjadi wasit yang baik dalam pelaksanaan Pemilihan Gubernur (Pilgub) DKI Jakarta 2024. Dia menilai, berjalannya kontestasi akan lancar apabila KPU berlaku adil. "Saya dan Bang Doel betul-betul berkeinginan dalam Pilgub ini bisa berjalan dengan baik dan kpud bisa menjadi wasit yang...