Swedia telah melampaui Prancis sebagai pengekspor listrik terbesar di Eropa

Swedia Salip Prancis Jadi Pengekspor Listrik Terbesar di Eropa

REPUBLIKA.CO.ID., LONDON -- Swedia telah melampaui Prancis sebagai pengekspor listrik terbesar di Eropa dengan pasokan di mana pembangkit listrik tenaga nuklir Prancis mencapai titik terendah dalam sejarah.Menurut analis data energi Enappsys Ltd., sebagian besar listrik Swedia telah diekspor ke Finlandia dan Denmark, sementara Prancis mengimpor lebih banyak daya tahun ini daripada yang diekspor.Jean-Paul Harreman, direktur di Enappsys, mengatakan “masalah...

Serikat buruh Prancis, Sud Rail, CGT dan CFDT mengeluarkan pernyataan bersama.

Serikat Buruh Kereta Prancis Akan Mogok Kerja Pada 6 Juli

REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Serikat buruh Prancis, Sud Rail, CGT dan CFDT mengeluarkan pernyataan bersama. Mereka akan menggelar aksi protes mogok kerja pada 6 Juli untuk menuntut kenaikan gaji di tengah inflasi. "Bersama pekerja di Prancis dan Eropa, buruh kereta terpukul keras oleh ledakan inflasi, kami harus aksi untuk mendapatkan kenaikan upah," kata serikat-serikat itu dalam pernyataannya, Jumat (24/6/202). Pekerja industri kereta bergabung...