#praperadilan-budi-gunawan.jokowi
Senin , 16 Feb 2015, 18:39 WIB
Pasca Putusan Praperadilan, Jokowi Kumpulkan Pejabat di Bogor
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Pasca putusan praperadilan yang memenangkan Komjen Pol Budi Gunawan, Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengumpulkan para menteri Kabinet Kerja dan pejabat setingkat menteri di Istana Bogor, Senin...
Senin , 16 Feb 2015, 15:41 WIB
Pengamat: Tak Ada Alasan Lagi Jokowi Tunda Pelantikan BG
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Pengamat Hukum Tata Negara, Margarito Kamis menilai tak ada alasan lagi bagi Jokowi untuk menunda pelantikan Budi Gunawan (BG) menjadi Kapolri. Hal ini menyikapi vonis Pengadilan Negeri Jakarta Selatan yang membatalkan status tersangka (BG) dalam proses praperadilan.Margarito menyatakan setelah adanya putusan praperadilan, maka Jokowi mesti segera melantik BG menjadi Kapolri. Soalnya dengan menunggu putusan praperadilan berarti secara...