#produksi-ikan-laut
Ahad , 24 Sep 2023, 23:12 WIB
In Picture: Warga Konawe Jaring Ikan Saat Pasang, Hasil Tangkapan Dibagikan Gratis
REPUBLIKA.CO.ID, SULTENG -- Sejumlah warga mengumpulkan ikan hasil menjaring di Pantai Batu Gong di Kecamatan Batu Sampara, Konawe, Sulawesi Tenggara, Ahad (24/9/2023). Warga di wilayah tersebut menjaring ikan saat air...
Ahad , 30 Oct 2016, 23:54 WIB
Stok Ikan di Karawang Menurun Drastis
REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Cuaca buruk berpengaruh terhadap hasil tangkapan nelayan Kabupaten Karawang. Saat ini, sentra-sentra pelengan ikan di wilayah tersebut kekurangan stok. Pasalnya, banyak nelayan yang tak pergi melaut. Dedi Supardi (38 tahun), nelayan asal Sungai Buntu, Kecamatan Pedes, mengatakan, hampir sebulan nelayan tak melaut akibat cuaca buruk. Kalaupun melaut, perginya tidak jauh-jauh. Paling juga masih di tengah-tengah perairan Karawang. "Hasilnya jadi...
Jumat , 07 Nov 2014, 21:57 WIB
Demak Terus Hadapi Penurunan Produksi Perikanan Laut
REPUBLIKA.CO.ID, DEMAK -- Kabupaten Demak terus menghadapi ancaman...