Advertisement
#program-ramadan-bersamamu
Jumat , 05 May 2023, 20:01 WIB
Aman Palestin Salurkan Ribuan Paket di Palestina
REPUBLIKA.CO.ID, GAZA -- Aman Palestin telah menyalurkan 6.600 paket sembako kepada keluarga tidak mampu di Gaza, Tepi Barat, dan Jerusalem Palestina sebagai bagian dari program Ramadan Bersamamu 2023. Penerima bantuan...