#proyeksi-harga-emas
Rabu , 04 Sep 2024, 09:52 WIB
Harga Emas Masih Bisa Naik Lagi? Ini Proyeksi dari Pegadaian
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Pemasaran dan Pengembangan Produk PT Pegadaian Elvi Rofiqotul Hidayah memproyeksikan harga emas masih berpotensi naik lagi, antara lain dipengaruhi oleh ketidakpastian global dan ketegangan geopolitik. “Iya, kemungkinan...
Kamis , 02 Feb 2023, 11:00 WIB
Kenaikan Suku Bunga Melambat, Harga Emas Diproyeksi Naik
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Harga emas dunia diproyeksi akan mengalami penguatan pada perdagangan Kamis (2/2/2023). Emas dunia hari ini diperkirakan bergerak di rentang 1.907,30 dolar AS per troy ons-1.944,60 dolar AS per troy ons. Pada perdagangan kemarin, emas global ditutup naik pada level 1.930,50 dolar AS per troy ons. Direktur PT Laba Forexindo Berjangka Ibrahim Assuaibi mengatakan pergerakan harga emas kemarin cukup...
Kamis , 05 Jan 2023, 07:28 WIB
Emas Bakal Tembus Rp 1,6 Juta di 2023?
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Harga emas diproyeksi akan meningkat tajam...