Karikatur Opini Republika : Pungli

Selidiki Dugaan Pungli di Rutan, KPK Sudah Periksa 70 Orang

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) masih terus melakukan penyelidikan terkait dugaan pungutan liar (pungli) yang terjadi di Rumah Tahanan Klas I Cabang Gedung Merah Putih KPK. Hingga kini, sudah ada puluhan orang yang diperiksa terkait kasus tersebut. "Saat ini kami telah melakukan penyelidikan dan telah memeriksa sekitar 70 orang," kata Plt Deputi Bidang Penindakan dan Eksekusi KPK, Asep Guntur...

Pungli di Sekolah (ilustrasi)

'Kalau Saya Enggak Bayar, Anak Saya Enggak Bisa Ujian'

REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Silvy Dian Setiawan Persoalan terkait biaya pendidikan masih menjadi ancaman dalam dunia pendidikan Indonesia. Permasalahan dalam dunia pendidikan masih banyak ditemukan, seperti pungutan liar (pungli) yang masih dilakukan oleh sekolah-sekolah, tak terkecuali di DIY. Padahal pendidikan seharusnya menjadi tanggung jawab negara. Hal ini mengisyaratkan bahwa seluruh anak memiliki hak untuk mengakses pendidikan yang sepatutnya didapatkan. Praktik pungli ini tidak hanya...