Advertisement
#putihkan-kpu
Jumat , 01 Mar 2019, 19:01 WIB
In Picture: Aksi Damai 'Putihkan KPU' Tolak Kecurangan Pemilu
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Massa Forum Umat Islam melakukan aksi damai 'Putihkan KPU' di depan Kantor KPU, Menteng, Jakarta, Jumat (1/3). Aksi damai tersebut digelar untuk menolak kecurangan dalam pelaksanaan Pemilu...
Jumat , 01 Mar 2019, 14:40 WIB
FUI Jamin tidak Ada Intimidasi Dalam Aksi 'Putihkan KPU'
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA-- Panitia aksi 'Putihkan KPU' dari Forum Umat Islam (FUI), Bernard Abdul Jabbar mengatakan tidak akan ada intimidasi kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU) dalam aksi pada Jum'at (1/3). Pihaknya juga menegaskan akan menghindari aksi dan ujaran yang berpotensi melanggar peraturan kampanye pemilu. Menurut Bernard, aksi FUI dimulai sekitar pukul 14.00 WIB. Aksi diawali dengan long march dari Masjid...