Advertisement
#ramadhan-alquranm
Rabu , 27 Mar 2024, 22:09 WIB
Begini Cara Para Sahabat Belajar Alquran dari Rasulullah SAW
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA—Tidak ada yang bisa dimungkiri keutamaan membaca Alquran, keutamaan menghafal Alquran, namun apakah tujuannya hanya berhenti pada membaca dan menghafal saja atau tujuan sesungguhnya adalah supaya kita memahami maknanya...