#rapat-pleno-rekapitulasi-suara
Senin , 09 Dec 2024, 08:30 WIB
Sempat Ditunda, Hari Ini Rapat Pleno Rekapitulasi Suara Pilgub Jabar Kembali Digelar KPU
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG--Komisi Pemilihan Umum (KPU) Jawa Barat (Jabar) memutuskan bahwa rapat pleno rekapitulasi suara Pilgub Jabar 2024 yang mulai dilakukan Ahad (8/12) siang ditunda hingga Senin pagi. Pelaksana Tugas (Plt) Ketua...
Ahad , 17 Mar 2024, 22:10 WIB
KPU RI Targetkan Rekapitulasi Nasional untuk 5 Provinsi Selesai Besok, Termasuk Jabar
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI August Mellaz menargetkan rekapitulasi hasil penghitungan perolehan suara tingkat nasional untuk lima provinsi tersisa dapat selesai pada esok hari atau Senin (18/3/2024). Mellaz mengatakan KPU dari lima provinsi yang belum direkap di tingkat nasional; yakni Jawa Barat, Papua, Papua Pegunungan, Papua Barat Daya, hingga Maluku, sudah berada di Jakarta pada esok hari."Maluku justru...
Jumat , 15 Mar 2024, 23:48 WIB
Menang di Sumut, Jambi dan Malut, Prabowo Gibran Unggul di 29 Provinsi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA- Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah merampungkan rapat...
Jumat , 15 Mar 2024, 21:42 WIB
Pleno KPU Jabar Dilanjutkan Usai Kota Bekasi Sampaikan Dokumen C1
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Sidang pleno rekapitulasi hasil perhitungan perolehan suara...