#rapatkan-shaf-sholat
Jumat , 11 Mar 2022, 17:44 WIB
MUI Imbau Tetap Taat Prokes Meski Shaf Kembali Rapat
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Ketua Bidang Fatwa Majelis Ulama Indonesia secara daring kepada Antara, Jumat (11/3) menjelaskan bahwa MUI telah memperbolehkan jemaah shalat kembali merapatkan shafnya, seiring dengan melandainya kasus Covid-19...
Jumat , 11 Mar 2022, 17:10 WIB
Belum Semua Masjid Rapatkan Shaf
REPUBLIKA.CO.ID, oleh Ali Yusuf, Imas Damayanti, Dadang Kurnia, Muhammad Fauzi Ridwan, Muhyiddin Seiring membaiknya kondisi pandemi di Indonesia, Majelis Ulama Indonesia (MUI) pada Kamis (10/3/2022) menyatakan umat bisa kembali merapatkan shaf shalat berjamaah mereka. Namun, berdasarkan pantauan pada hari ini, tidak semua masjid langsung merapatkan shaf seperti imbauan MUI. "Aktivitas ibadah shalat jamaah dapat dilaksanakan dengan merapatkan shaf, tanpa berjarak," kata Ketua...
Jumat , 11 Mar 2022, 16:40 WIB
Shaf Kembali Rapat, Ini Penjelasan MUI
REPUBLIKA.CO.ID, AKARTA -- Sekretaris Jenderal (Sekjen) MUI, Buya Amirsyah Tambunan,...
Kamis , 30 Sep 2021, 23:01 WIB
Soal Rapatkan Shaf Sholat, Ini Jawaban Satgas Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA— Juru Bicara Satuan Tugas (Satgas) Penanganan Covid-19, Prof...