#raperda-anti-lgbt
Senin , 31 Jul 2023, 10:50 WIB
Giliran Kabupaten Bandung Siapkan Perda tentang LGBT
BANDUNG -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung akan membuat rancangan peraturan daerah (perda) anti-LGBT. Usulan tersebut akan disampaikan kepada DPRD sehingga dapat dibahas secepatnya saat pembahasan APBD perubahan. "Kita akan...
Senin , 31 Jul 2023, 00:10 WIB
Kabupaten Bandung Segera Menyusul Punya Raperda Anti-LGBT
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung akan membuat rancangan peraturan daerah (perda) Anti-LGBT. Usulan tersebut akan disampaikan kepada DPRD sehingga dapat dibahas secepatnya saat pembahasan APBD perubahan. "Kita akan buatkan Perda Khusus LGBT karena fatwa MUI (Majelis Ulama Indonesia) saya baru dapat kemarin, kita akan usulkan," ucap Bupati Bandung Dadang Supriatna kepada wartawan di Stadion Si Jalak Harupat, Ahad (30/7/2023). Ia...