Advertisement
#rashford-manchester-united
Selasa , 16 Jun 2020, 13:23 WIB
Pernah Kelaparan Saat Kecil Jadi Alasan Rashford Rajin Amal
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Bomber Manchester United, Marcus Rashford bercerita perjuangan sang ibu untuk mendukung cita-citanya menjadi pesepakbola meski sempat hidup dengan keterbatasan ekonomi. Seperti diberitakan Manchester Evening News, pada Senin (15/6)...