Alvaro Morata

Soal Morata Balik Ke Madrid, Benitez: Tanya Allegri

REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Performa Alvaro Morata bersama Juventus terus berkembang. Bersamaan dengan itu, rumor bakal kembalinya sang penyerang ke Real Madrid mulai menyeruak. Madrid dikabarkan bisa saja memulangkan Morata dari Juve. Sebab, dalam klausul penjualan, ada poin menyatakan hal itu. Ketika dikonfirmasi ke pelatih Los Blancos, Rafael Benitez, sang entrenador enggan membahasnya. "Apakah Morata siap untuk Madrid? Saya tidak tahu, itu pertanyaan...

Cristiano Ronaldo

Ahad , 25 Jan 2015, 03:57 WIB

Diusir Wasit, Ronaldo Minta Maaf Lewat Twitter