#rekayasa-lalu-lintas-jembatan-otista
Rabu , 03 May 2023, 07:24 WIB
Akses Jembatan Otista Ditutup, SSA di Bogor Tetap Diberlakukan
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Kepadatan arus kendaraan terjadi di sejumlah titik wilayah Kota Bogor, Jawa Barat, Selasa (2/5/2023), selepas penutupan akses Jembatan Otista untuk pekerjaan pembangunan. Meski demikian, Wali Kota...
Selasa , 02 May 2023, 13:53 WIB
Selepas Jembatan Otista Bogor Ditutup, Lalu Lintas Padat di Sejumlah Titik
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Rekayasa lalu lintas mulai diterapkan setelah akses menuju Jembatan Otista, Kota Bogor, Jawa Barat, ditutup, Senin (1/5/2023) malam. Pada Selasa (2/5/2023), terpantau kepadatan lalu lintas kendaraan di sejumlah titik wilayah Kota Bogor. Berdasarkan pantauan Republika, di ruas Jalan Pajajaran, Kecamatan Bogor Tengah, Kota Bogor, tepatnya di sekitar Tugu Kujang dan Rumah Sakit PMI, terlihat kepadatan arus kendaraan menuju...
Selasa , 02 May 2023, 07:16 WIB
Akses Jembatan Otista Bogor Ditutup, Warga Diminta Menyesuaikan Diri
REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Akses menuju Jembatan Otista, Kota Bogor,...