#rekayasa-lalu-lintas-masjid-al-jabbar
Ahad , 15 Jan 2023, 15:23 WIB
Akses Jalan Menuju Al Jabbar Macet Total, Kendaraan tak Bisa Bergerak
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG— Tingginya animo masyarakat untuk datang ke Masjid Al Jabbar, Bandung, membuat jalan menuju Al Jabbar macet total. Bahkan, dari mulai Jalan Soekarno Hatta, kendaraan tak bergerak selama berjam-jam. Berdasarkan...
Jumat , 13 Jan 2023, 21:23 WIB
Pengendara Harus Tahu, Ini Rekayasa Lalu Lintas Menuju Masjid Al Jabbar
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Pemerintah Kota (Pemkot) Bandung merekayasa arus lalu lintas menuju Masjid Al Jabbar yang berada di Kecamatan Gedebage, Kota Bandung, Jawa Barat. Rekayasa diterapkan guna melancarkan arus kendaraan yang kerap padat di sekitar lokasi itu. Kepala Bidang Prasarana Dinas Perhubungan Kota Bandung Panji Kharismadi mengatakan kendaraan yang masuk dari arah utara, yakni Jalan Soekarno Hatta menuju Jalan Cimincrang diarahkan...