Advertisement
#rekor-kemenangan
Rabu , 30 May 2012, 23:55 WIB
Federer Pecahkan Rekor Kemenangan Connors
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Roger Federer mencetak rekor baru 234 kemenangan dalam pertandingan Grand Slam, Rabu, yang memecahkan rekor sebelumnya yang disandang Jimmy Connors, untuk melangkah ke babak 32 besar Prancis Terbuka.Federer yang...
Senin , 28 May 2012, 09:45 WIB
Casillas Ukir Rekor Kemenangan Internasional
REPUBLIKA.CO.ID, MADRID -- Kapten tim La Furia Roja, Iker Casillas, mengukir rekor kemenangan saat membantu negaranya menang dalam laga ujicoba melawan Serbia dengan skor 2-0, pada Ahad (27/5) dini hari. Hasil itu mengantarkan kiper Real Madrid tersebut meraih kemenangan ke-94 dalam laga internasional bersama timnas Spanyol.Berdasarkan catatan FIFA, Casillas menyamai capaian bek Les Blues, Lilian Thuram yang memiliki rekor...