Advertisement
#rekor-leandro-trossard
Senin , 13 Mar 2023, 10:46 WIB
Leandro Trossard Cetak Rekor Assist Saat Arsenal Bekap Fulham
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Bintang baru Arsenal Leandro Trossard mencetak rekor baru di Liga Primer Inggris saat Arsenal dengan nyaman mengalahkan Fulham untuk mengembalikan keunggulan lima poin mereka di puncak klasemen...