Advertisement
#reny-hendrawati
Kamis , 17 Feb 2022, 11:03 WIB
KPK Panggil Sekda Kota Bekasi Terkait Kasus Rahmat Effendi
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) memanggil Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Bekasi, Reny Hendrawati sebagai saksi dalam penyidikan kasus yang melibatkan tersangka Wali Kota Bekasi nonaktif Rahmat Effendi...