Komisioner Bidang Pendidikan Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Retno Listyarti

Penerbit Buku yang Kampanyekan LGBT Minta Maaf

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Komisioner KPAI Bidang Pendidikan, Retno Listyarti menyatakan, pihak penerbit buku Pustaka Widyatama telah menyampaikan permintaan maaf dan mengakui bahwa terjadi kesalahan pada konten/isi buku tersebut yang tidak layak untuk diterbitkan. Retno mengatakan, dalam pemanggilan KPAI yang dilakukan Jumat (29/12) dan dihadiri oleh lima perwakilan penerbit dari Yogyakarta itu, klarifikasi penerbit kepada KPAI dinilainya cukup kooperatif. "Perwakilan...

KPAI

Siswi Olimpiade Dikasih Nilai Nol di Rapor, KPAI Harus Turun Tangan

REPUBLIKA.CO.ID,‎ JAKARTA -- Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) sebaiknya turun tangan ikut menyelesaikan kasus salah satu siswi SMAN 4 Bandung, berinisial DPR yang mendapatkan nilai nol di rapor. Pasalnya tindakan sekolah tersebut termasuk dalam klasifikasi perlakuan tindakan kekerasan psikis terhadap anak yang diatur pada Undang-Undang Perlindungan Anak. (Baca: Diberi Nilai Nol di Rapor, Sejumlah Siswa tak Naik Kelas) "Dengan adanya dugaan...