Advertisement
#ridwan-kamil-relawan-covid-19
Sabtu , 22 Aug 2020, 00:01 WIB
Emil akan Disuntik Vaksin Covid-19 pada 25 Agustus
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jawa Barat (Jabar) M Ridwan Kamil atau Kang Emil, Pangdam/III Siliwangi Mayjen TNI Nugroho Budi B Wiryanto dan Kapolda Jabar Irjen Pol Rudy Sufahriadi dijadwalkan akan...
Jumat , 21 Aug 2020, 16:40 WIB
Emil Minta Doa, Pekan Depan Jadi Relawan Vaksin Covid-19
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Gubernur Jabar Ridwan Kamil sudah memiliki jadwal untuk disuntik vaksin Covid-19. Beberapa waktu lalu, Emil memang menyatakan bersedia untuk menjadi relawan uji klinis vaksin tersebut. "Saya laporkan, vaksin sudah dites. Saya, Pak Pangdam dan kKapolda akan jadi relawan pekan depan. Kami bertiga terjadwal di tanggal 25 Agustus. Hari Selasa, kami akan menjadi relawan," ujar Emil, Jumat...