REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Mantan kapten sekaligus bek tengah Manchester United, Rio Ferdinand, menilai, Danny Welbeck layak kembali mengenakan seragam Iblis Merah. Ferdinand begitu terkesan dengan performa Welbeck saat memimpin...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Mantan bek Manchester United Rio Ferdinand membuat starting XI untuk Iblis Merah dalam perjalanan ke Brentford akhir pekan ini. Man United memulai pembukaan Liga Primer Inggris...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Rio Ferdinand menyatakan, Manchester United tidak perlu melepas Cristiano Ronaldo saat ini. Legenda MU itu menilai mantan klubnya harus menahan CR7, mengingat jumlah gol yang dicetaknya musim...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Sejumlah nama besar terus dikaitkan dengan Manchester United. Salah satunya Christian Eriksen. Mantan bek United, Rio Ferdinand lantas bereaksi mengenai potensi bergabungnya Eriksen ke eks klubnya. Ia mengakui...
REPUBLIKA.CO.ID, MERSEYSIDE -- Mantan kapten Manchester United (MU) Rio Ferdinand melempar pujian untuk rekrutan anyar Liverpool Darwin Nunez pada jendela transfer musim panas kali ini. Performa Nunez bersama Benfica...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Mantan bek Manchester United (MU) Rio Ferdinand mengungkapkan perlakuan tak mengenakkan yang diterimanya pada musim terakhirnya berkostum Setan Merah. Ferdinand mengatakan, mantan kepala eksekutif MU Ed Woodward...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Legenda Chelsea John Terry menyerang balik Rio Ferdinand setelah mantan bek Manchester United (MU) itu menempatkan nama Terry di bawah Virgil van Dijk dan Jaap Stam dalam...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Rapuhnya lini belakang menjadi salah satu sorotan terbesar dari performa Manchester United pada sepanjang musim ini. Dari 38 partai di pentas Liga Primer Inggris musim ini, gawang...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Mantan bek Manchester United Rio Ferdinand mengakui terkesan dengan pernyataan Erik ten Hag setelah wawancara resmi pertamanya sebagai pelatih Manchester United. Ten Hag telah resmi diumumkan pada...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Rio Ferdinand minta maaf ke Jose Mourinho, setelah mantan pemain Manchester United (MU) menyindir pelatih AS Roma tersebut. Mourinho pada masa lalu pernah berkata bahwa prestasi terbaiknya...
REPUBLIKA.CO.ID, MERSEYSIDE -- Mantan penyerang timnas Inggris dan Liverpool, Michael Owen, mengeklaim bek tengah Liverpool, Virgil van Dijk, sebagai salah satu bek tengah terbaik yang dimiliki oleh the Reds...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Mantan bek Manchester United Rio Ferdinand menilai, gelandang Bruno Fernandes sangat pantas mendapatkan perpanjangan kontrak. Dia telah berjuang mendapatkan performa terbaiknya musim ini di saat performanya yang...
REPUBLIKA.CO.ID, DERBYSHIRE -- Investasi berbahaya dengan risiko tinggi yang memakan korban tidak hanya sedang terjadi di Indonesia. Di Inggris pun ada. Wayne Rooney dan Rio Ferdinand adalah di antara bintang...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Legenda Manchester United (MU) Rio Ferdinand, menjelaskan sejumlah masalah yang dihadapi kapten klub Harry Maguire. Pemain internasional Inggris itu tidak dimainkan Ralf Rangnick saat MU ditahan imbang...
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Rio Ferdinand tidak berhenti mengomentari situasi Manchester United (MU). Kali ini, secara khusus Ferdinand mengkritisi dua gelandang Setan Merah, Bruno Fernandes dan Paul Pogba. Sosok yang juga pernah...