Advertisement
#riwad
Selasa , 18 Dec 2012, 01:08 WIB
Bawang Impor Akibatkan Ribuan Petani di Cirebon Merugi
REPUBLIKA.CO.ID, CIREBON -- Ribuan petani bawang merah di daerah Pantura Kabupaten Cirebon, Jawa Barat, dan Brebes Jawa Tengah memasuki panen raya. Namun mereka merugi akibat harga jual bawang yang...