Menteri ESDM Sudirman Said (kanan) menjawab sejumlah pertanyaan wartawan sebelum memasuki Gedung Bundar di Kompleks Kejaksaan Agung, Jakarta, Selasa (8/12).

Kejagung: Rekaman Freeport Masih Penyelidikan

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Kejaksaan Agung menegaskan kasus dugaan rekaman Freeport Indonesia yang menyeret-nyeret nama eks Ketua DPR Setya Novanto sampai sekarang masih dalam tahap penyelidikan. "Belum masuk tahap penyidikan, masih pembahasan tahap penyelidikan," kata Jaksa Agung Muda Tindak Pidana Khusus (JAM Pidsus), Arminsyah, Selasa (29/12). Kendati demikian, Kejagung enggan memberikan komentar lebih jauh terkait kasus tersebut, meski dari hasil penyelidikan itu sudah...

Twitter

Pemalsu Twitter Riza Chalid Dilaporkan ke Polisi

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --- Pengusaha Mohammad Riza Chalid melaporkan pencemaran nama baik melalui media elektronik dengan memalsukan akun media sosial Twitter @Riza_Chalid ke Polda Metro Jaya. Kuasa hukum Riza Chalid, Samsuddin, mengatakan, laporan telah dicatat dengan nomor TBL/5018/XI/2015/PMJ/Dit.Reskrimsus. “Pelaku telah membuat akun Twitter yang seolah-olah itu merupakan M Riza Chalid, seperti cuitan tanggal 18 November 2015 yang menegaskan jika akun tersebut benar,” kata...

Rabu , 09 Dec 2015, 13:00 WIB

Riza Chalid Diburu

Akun twitter yang mengaku Riza Chalid

Senin , 07 Dec 2015, 13:43 WIB

Fraksi PDIP Desak MKD Periksa Riza Chalid

Akun twitter yang mengaku Riza Chalid

Sabtu , 05 Dec 2015, 23:59 WIB

Riza Chalid Hanya Bisa Dijerat UU Pemilu