Advertisement
#rooney-manchester
Jumat , 08 Mar 2013, 21:57 WIB
Mancini: Sulit Boyong Rooney ke Etihad
REPUBLIKA.CO.ID, MANCHESTER -- Pelatih Manchester City, Roberto Mancini, memuji bomber Manchester United (MU) Wayne Rooney sebagai salah satu striker terbaik di daratan Eropa. Terlepas dari pujian tersebut, Mancini menyayangkan...
Rabu , 27 Feb 2013, 21:43 WIB
PSG Ingin 'Kawinkan' Rooney dengan Ibrahimovic
REPUBLIKA.CO.ID, PARIS -- Klub Prancis Paris Saint-Germain (PSG) berencana membeli penyerang Manchester United, Wayne Rooney, di akhir musim 2012-2013.Informasi yang dikumpulkan koran Inggris, The Times, menyebutkan PSG ingin mempertajam barisan penyerang dan Rooney telah diputuskan sebagai salah satu pemain yang akan dibeli.Jika Rooney berhasil digaet, ia akan 'dikawinkan' dengan mesin gol PSG asal Swedia, Zlatan Ibrahimovic, untuk mengisi barisan...