Ruang Terbuka Hijau (ilustrasi). Pemprov DKI membenahi sebanyak 23 lokasi ruang terbuka hijau (RTH) pada tahun ini.

Pemprov DKI Benahi 23 Lokasi RTH Selama 2023

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta membenahi enam hektare taman yang berada di 23 lokasi sepanjang 2023 dalam upaya meningkatkan kualitas ruang terbuka hijau (RTH). "Pembenahan taman itu berupa penyediaan sarana olahraga dan rekreasi," kata  Kepala Dinas Pertamanan dan Hutan Kota (Distamhut) DKI Jakarta Bayu Meghantara. Bayu menyebut usai pandemi membuat pola hidup warga Jakarta berubah yakni lebih sering menjadikan taman...

Pengunjung saat piknik di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta, Ahad (20/11/2022).

Wisata Hijau di TMII? Bisa Banget!

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Taman Mini Indonesia Indah (TMII) menghadirkan destinasi ramah lingkungan dan berkelanjutan bernama "Green TMII". Destinasi hijau tersebut guna memenuhi kenyamanan dan permintaan pengunjung akan suasana udara sejuk dan asri."Di kawasan TMII sebanyak 70 persen ruang terbuka hijau dan 30 persen bangunan," kata Eksekutif Vice Presiden TMII Claudia Ingkiriwang ketika dikonfirmasi, Ahad (19/1/2023).Konsep penghijauan di wilayah TMII...