#rumah-pangan-lestari
Jumat , 18 Feb 2022, 19:46 WIB
In Picture: Permintaan Sayur Hidroponik Meningkat di Masa Pandemi
REPUBLIKA.CO.ID,SURABAYA -- Anggota Kelompok Rumah Pangan Lestari Serpis memeriksa kondisi sayur hidroponik di Kebun Kita, Surabaya, Jawa Timur, Jumat (18/2/2022). Meningkatnya konsumsi sayur saat terjadi lonjakan kasus COVID-19 di Surabaya...
Senin , 07 Apr 2014, 22:02 WIB
Jabar Genjot Kawasan Rumah Pangan Lestari
REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG-- Pemprov Jabar, terus berupaya menggenjot program Kawasan Rumah Pangan Lestari (KRPL). Hal ini dilakukan, sebagai upaya untuk menjaga ketahanan pangan di Jabar.Menurut Ketua Tim Penggerak PKK Provinsi Jabar, Netty Prasetyani, semaju apa pun sebuah negara pasti membutuhkan pangan untuk kehidupan sehari-hari. Walau pun, saat ini tekonologi semakin canggih dan pesat perkembangannya. ''Untuk mendukung ketahanan pangan keluarga yang...
Sabtu , 30 Mar 2013, 21:29 WIB
Kementan Targetkan 5.000 Desa Jadi Rumah Pangan Lestari
REPUBLIKA.CO.ID, SUKABUMI — Sebanyak 5.000 desa akan dijadikan target...