Rumah Zakat melalui Program Desa Berdaya mempunyai salah satu target, yakni menjadikan Desa Bebas Stunting. Desa Jetis yang berada di Kecamatan Dagangan, Kabupaten Madiun menjadi salah satunya.

Bebaskan Desa dari Stunting, Rumah zakat Salurkan Bantuan

REPUBLIKA.CO.ID, MADIUN -- Rumah Zakat melalui Program Desa Berdaya mempunyai salah satu target, yakni menjadikan Desa Bebas Stunting. Desa Jetis yang berada di Kecamatan Dagangan, Kabupaten Madiun menjadi salah satunya. Fasilitator Rumah Zakat, Eka Restia membagikan sirup zinc dan masker anak sebagai upaya agar desa bebas stunting. Adapun sasaran dari penerima adalah anak yang dinyatakan stunting melalui perhitungan Z- Score...

Relawan Rumah Zakat Desa Berdaya Cisolok terus bergerak dalam melakukan upaya pencegahan penularan wabah virus corona/Covid-19. Salah satunya dengan bergabung bersama Tim Gugus Tugas Covid-19 di perbatasan Banten-Sukabumi untuk ikut membantu memutus rantai wabah corona ini, Senin (20/4).

Rabu , 22 Apr 2020, 21:14 WIB

Rumah Zakat Bantu Tim Gugus Tugas Covid-19

Untuk membantu warga terdampak Covid-19, maka Rumah Zakat menyalurkan bantuan pangan.  Sebanyak 4 orang relawan berkolaborasi dengan 7 orang ojek online menyalurkan bantuan berupa 210 Nasi Boks di Kelurahan Tanah Tingi Kecamatan Johar Baru, RT 09, 10 , 12 RW 08, Senin (20/04).

Selasa , 21 Apr 2020, 20:40 WIB

Rumah Zakat Salurkan Bantuan Nasi Boks

Wabah virus corona/Covid -19 membuat pemerintah dan masyarakat melakukan berbagai upaya untuk melakukan pencegahan. Seperti diketahui, virus ini berkembang sangat cepat sehingga dalam waktu singkat banyak orang sudah terinfeksi.

Rabu , 15 Apr 2020, 21:20 WIB

Rumah Zakat dan RDS Semprotkan Disinfektan

Rumah zakat memberikan Paket sembako yang  terdiri dari beras, minyak goreng, mie instan. Paket diberikan langsung oleh Dibal, selaku fasilitator desa berdaya. Warga menerima paket dengan senyum bahagia.

Rumah Zakat Salurkan Paket Sembako

REPUBLIKA.CO.ID, BOYOLALI --Dampak wabah virus corona kian terasa.  Khususnya bagi masyarakat yang tidak mempunyai penghasilan tetap. Tidak sedikit dari mereka yang kesulitan, bahkan hanya untuk makan terasa berat. Untuk mengurangi dampak tersebut, Rumah Zakat terus melakukan upaya khususnya kepada masyarakat terdampak Covid-19 yang kesulitan dalam memenuhi kebutuhan sehari-hari.  Salah satunya dengan memberikan paket sembako seperti yang dilakukan oleh Fasilitator Rumah Zakat...