Rumah Tahanan (Rutan) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali membuka layanan kunjungan tahanan dengan tatap muka terbatas.

Rutan KPK Kembali Buka Kunjungan Tatap Muka

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Rumah Tahanan (Rutan) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kembali membuka layanan kunjungan tahanan dengan tatap muka terbatas. Ini sesuai Surat Edaran Direktur Jenderal (Dirjen) Pemasyarakatan Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) RI. "Pemberlakuan kunjungan tatap muka terbatas tetap mematuhi protokol kesehatan dengan ketat," kata Pelaksana Tugas (Plt) Juru Bicara KPK Ali Fikri di Jakarta, Senin (11/7/2022). KPK juga memberlakukan beberapa persyaratan...

Mantan Direktur Utama PT Pelindo II (Persero) Richard Joost Lino

Rabu , 19 May 2021, 00:29 WIB

 RJ Lino Minta Dikeluarkan dari Rutan KPK 

Tersangka mantan Direktur Utama PT Pelindo II (Persero) Richard Joost Lino

Rabu , 19 May 2021, 00:27 WIB

RJ Lino Minta Dikeluarkan dari Rutan KPK 

Plt Juru Bicara KPK Ali Fikri

Selasa , 11 May 2021, 19:12 WIB

KPK Buka Kunjungan Keluarga Tahanan Saat Lebaran

TPS (Ilustrasi)

Jokowi Menang di TPS Rutan KPK

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Pasangan calon nomor urut 01 Joko Widodo-Maruf Amin unggul di TPS 012 Kelurahan Guntur, Kecamatan Setiabudi, Jakarta Selatan.  TPS tersebut merupakan tempat 36 tahanan KPK menggunakan hak pilih dalam gelaran Pilpres dan Pileg 2019.Dari hasil penghitungan akhir, Jokowi unggul dengan perolehan 127 suara. Sementara pasangan calon Presiden 02 Prabowo-Sandiaga Uno mengantongi 85 suara. "Hasil suara pemungutan capres...