Terdakwa kasus suap panitera PN Jakarta Utara Kasman Sangaji mendengarkan kesaksian dari Terpidana kasus pencabulan Saipul Jamil saat menjalani sidang lanjutan di Pengadilan Tipikor, Jakarta, Senin (19/9).

Pengacara Saipul Jamil Divonis 3,5 Tahun Penjara

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua tim pengacara Saipul Jamil, Kasman Sangaji, divonis 3,5 tahun penjara ditambah denda Rp100 juta subsider 2 bulan kurungan karena dinilai terbukti menyuap panitera Jakarta Utara Rohadi sebesar Rp 300 juta. "Menyatakan terdakwa Kasman Sangaji terbukti secara sah dan meyakinkan melakukan tindak pidana korupsi secara bersama-sama dan berlanjut sebagaimana dakwaan pertama dan kedua alternatif kedua. Menjatuhkan pidana...

Putusan Kasus Saipul Jamil. Artis dangdut Saipul Jamil saat datang untuk mendengarkan putusan majelis hakim kasus pencabulan di bawah umur di Pengadilan Negeri Jakarta Utara, Selasa (14/6)

KPK Panggil Empat Hakim PN Jakut dalam Kasus Saipul Jamil

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- KPK menjadwalkan pemeriksaan empat hakim Pengadilan Negeri Jakarta Utara sebagai saksi dalam kasus dugaan tindak pidana korupsi pemberian suap kepada panitera PN Jakut Rohadi terkait pengurusan perkara asusila yang dilakukan penyanyi Saipul Jamil. Empat hakim tersebut adalah Hasoloan Sianturi yang juga juru bicara PN Jakut, Dahlan, Sahlan Effendi dan Jootje Sampaleng. "Keempatnya diperiksa untuk tersangka SH (Samsul...