#sakit-afasia
Sabtu , 02 Jul 2022, 07:11 WIB
Bruce Willis Tetap Ingin Kerja Meski Sakit Afasia
REPUBLIKA.CO.ID, LOS ANGELES -- Pengacara yang mewakili aktor Bruce Willis, Martin Singer, menyampaikan bahwa kliennya tetap ingin bekerja meski mengetahui masalah kesehatannya. Willis mengidap afasia, suatu kondisi yang memengaruhi kemampuan...
Ahad , 03 Apr 2022, 20:39 WIB
Tak Hanya Bruce Willis, 5 Selebritas Hollywood Ini Juga Mengidap Afasia
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Aktor Bruce Willis mengidap afasia yang diumumkan oleh keluarganya belum lama ini. Afasia yang diderita bintang Die Hard itu memengaruhi kemampuan kognitifnya. Masalah kesehatannya itu membuatnya harus mengambil keputusan sulit untuk pensiun dari dunia akting. “Sebagai akibat dari masalah kesehatan ini dan dengan banyak pertimbangan, Bruce memutuskan berhenti dari karier yang sangat berarti baginya,” ungkap sang istri, Emma Heming...