Advertisement
#sampah-covid
Rabu , 27 May 2020, 22:25 WIB
In Picture: Potret Sampah Masker dan Sarung Tangan Karet di Roma
REPUBLIKA.CO.ID, ROMA -- Pandemi Covid-19 memaksa berbagai negara termasuk Italia melakukan karantina. Aktivitas warga berkurang drastis. Begitu pula dengan tingkat polusi udara turun tajam. Kualitas Udara dibeberapa kota besar tampak membaik. Namun pandemi ini...