Petugas Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Pusat mendata limbah elektronik milik warga di kawasan Mangga Besar, Jakarta, Kamis (10/6). Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta menyediakan layanan e-Waste untuk mempermudah warga dengan menjemput sampah elektronik yang sudah tidak terpakai. Republika/Putra M. Akbar

In Picture: Sudin Lingkungan Hidup DKI Jemput Sampah Limbah Elektronik

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Petugas Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Pusat mengangkut limbah elektronik milik warga di kawasan Mangga Besar, Jakarta, Kamis (10/6). Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta menyediakan layanan e-Waste untuk mempermudah warga dengan menjemput sampah elektronik yang sudah tidak...

Sampah elektronik.

Siswa SMP Ini Punya Ide Mengelola Sampah Elektronik

REPUBLIKA.CO.ID, Berawal dari tugas sekolah, Rafa Jafar (13) yang akrab dipanggil RJ, memprakarsai gerakan membuang sampah elektronik dengan membuat kotak e-Waste."e-Waste adalah tempat sampah untuk sampah elektronik. Kalau dibuang sembarangan racun B3 dalam sampah elektronik akan tersebar," kata dia, Ahad (21/2).Siswa tingkat pertama SMP Labschool itu mendapat tugas saat masih sekolah dasar. Karena ketertarikannya kepada teknologi, terutama gadget, RJ...

Sampah elektronik.

Rabu , 25 Dec 2013, 12:12 WIB

Ancaman Sampah Elektronik pada 2017

Sampah Elektronik

Rabu , 18 Sep 2013, 19:58 WIB

Sampah Elektronik Bisa Menjadi Bom Waktu