#sanering
Kamis , 01 Jun 2017, 19:59 WIB
Pemangkasan Nilai Uang Dinilai Belum Diperlukan
REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA -- Pengamat menilai penyederhanaan nilai mata uang rupiah atau redenominasi belum diperlukan dalam kondisi saat ini. Pasalnya, pasca lembaga pemeringkat Standar & Poor's (S&P) menaikkan rating Indonesia menjadi...
Sabtu , 19 Nov 2016, 07:00 WIB
Sanering Rupiah dan Kesuksesan Turki Meredenominasi Lira
REPUBLIKA.CO.ID, Oleh: Alwi ShahabRupiah akan diredominasi pernah dilontarkan Bank Indonesia pada 2010 dan 2011. Jangan heran, bila redenominasi rupiah terlaksana, uang Rp 100 ribu nilainya menjadi Rp 1.000 uang baru.Salah satu negara yang sukses mengadakan redenomisasi mata uangnya adalah Turki. Ketika saya berkunjung pertama kali ke Turki pada 1996, saya mengantongi uang berjuta-juta lira.Maklum ketika itu, satu dolar AS...