Kasatgas Humas Operasi Damai Cartenz AKBP Bayu Suseno. ANTARA/HO-Humas Satgas Operasi Damai Cartenz

OPM Serang Polsek Homeyo di Intan Jaya, Satu Warga Meninggal

REPUBLIKA.CO.ID, JAYAPURA -- Organisasi Papua Merdeka (OPM) berulah kembali dengan menyasar instansi kepolisian. Satgas Operasi Damai Cartenz mengabarkan pada Selasa (30/4/2024), OPM menyerang Polsek Homeyo di Kampung Pogapa, Distrik Homeyo di Kabupaten Intan Jaya, Provinsi Papua Tengah. Satu warga asal Toraja, Sulawesi Selatan (Sulsel), dilaporkan menjadi korban dan meninggal dalam serangan tersebut. Kastagas Humas Operasi Damai Cartenz AKBP Bayu Suseno,...

Direktur Eksekutif Amnesty Internasional Indonesia, Usman Hamid.

Operasi ke Kelompok Kriminal Politik Dikhawatirkan Berangus Ekspresi Politik Rakyat Papua

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Perluasan target Operasi Damai Cartenz Papua 2024 yang mengenalkan adanya Kelompok Kriminal Politik (KKP) dikhawatirkan menjadi dasar bagi kepolisian dalam mengkriminalisasi aktivis sipil. Selama ini banyak aktivis sipil yang menyuarakan dan mengkampanyekan isu-isu terkait kondisi di Papua. Amnesty Internasional Indonesia mengatakan, klasifikasi yang tak terang atas KKP versi kepolisian tersebut, menurut Amnesty Internasional Indonesia, akan menjadi masalah...