Petugas Satpol PP membongkar bangunan pedagang kaki lima (PKL) saat penertiban di kawasan pedestrian Jalan Alternatif Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa Barat. (ilustrasi)

Kasatpol PP Bogor Respons Dewi Tanjung Soal Pemalakan

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR — Kasatpol PP Kabupaten Bogor, Agus Ridho menanggapi cuitan politisi PDIP, Dewi Tanjung yang menyebut anggota Satpol PP Kabupaten Bogor melakukan pemalakan terhadap pengusaha kecil. Agus mengaku, dirinya tengah mendalami adanya dugaan pemerasan yang dilakukan anggotanya.Sebelumnya, dalam cuitannya di akun Twitter @Dtanjung15, Dewi Tanjung mencari siapa kepala Satpol PP Kabupaten Bogor. Sebab, dirinya dibuat geram dengan kelakuan...