Bayi orangutan berusia delapan bulan, Mijon, didekap ibunya di Taman Safari Bogor, (ilustrasi).

Taman Safari Indonesia Dianugerahi Penghargaan Pelestarian Satwa Liar Terbaik

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Taman Safari Indonesia dianugerahi penghargaan untuk Prestasi Taman Safari dan Pelestarian Satwa Liar Terbaik oleh Malaysian Association of Theme Parks and Family Attractions (MATFA). Penghargaan itu diberikan untuk komitmen Taman Safari Indonesia dalam memberikan pengalaman safari bagi pengunjung, sambil menunjukkan upaya konservasi satwa liar. Vice President Media, Event and Digital Taman Safari Indonesia, Alexander Zulkarnain, mengatakan penghargaan ini memperkuat...

Tersangka saat rilis pengungkapan jaringan perdagangan satwa liar (ilustrasi).

Polda DIY Masih Tangani Enam Kasus Perdagangan Satwa Liar

REPUBLIKA.CO.ID, YOGYAKARTA -- Polda DIY menerima Piagam Penghargaan dari Dirjen Konservasi SDA dan Ekosistem Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Penghargaan ini terkait penanganan kasus perdagangan satwa liar dilindungi yang terjadi di DIY. Penghargaan tersebut diberikan Tenaga Ahli Menteri Bidang Restorasi dan Kemitraan Konservasi Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Wiratno, kepada Kapolda DIY, Irjen Pol Asep Suhendar. Wiratno memberikan apresiasi...