Kapolres Indramayu, AKBP M Fahri Siregar sedang menanyai tersangka pembawa 103 gram narkoba jenis sabu, dalam konferensi pers di Mapolres Indramayu, Rabu (19/6/2024).

Dikejar Hingga Nyungsep di Sawah, Kurir Bawa 103 Gram Sabu Ditangkap Polisi

REPUBLIKA.CO.ID,INDRAMAYU --- Seorang kurir narkoba jenis sabu berhasil ditangkap petugas dari Satnarkoba Polres Indramayu. Polisi pun masih mengejar bandar besar yang memasok barang haram itu kepada tersangka. Tersangka yang berinisial Jn (30) warga Desa/Kecamatan Sukra, Kabupaten Indramayu, berhasil ditangkap oleh petugas di areal persawahan di Desa Ujungjaya, Kecamatan Widasari, Kabupaten Indramayu. Kapolres Indramayu, AKBP M Fahri Siregar menjelaskan, keberhasilan pengungkapan kasus...

Seorang petani mengumpulkan bibit padi pada lahan sawah yang terkena banjir di Cawas, Klaten, Jawa Tengah, Sabtu (20/1/2024). Banjir tersebut mengganggu jadwal tanam padi pertama 2024.

CIPS: Intensifikasi Pertanian Jadi Prioritas Dukung Pangan Nasional

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Head of Research Center for Indonesian Policy Studies (CIPS) Aditya Alta menilai Indonesia perlu memprioritaskan intensifikasi lahan ketimbang ekstensifikasi lahan dalam meningkatkan produksi pangan nasional. "Intensifikasi lahan bisa dilakukan melalui benih unggul hingga akses pupuk. Melihat lagi kesenjangan produktivitas pertanian antara Pulau Jawa dengan luar Jawa masih cenderung besar, maka optimalisasi lahan pertanian yang ada perlu terus digenjot,"...